Home » » Pelatihan Pembuatan Mebeler

Pelatihan Pembuatan Mebeler

          Baru-baru ini CreMONA Galerie mengadakan kegiatan yang bener-bener baru dibanding tahun sebelumnya.  Emang apa sih?? Yah.. mari kita telisik lebih dalam kegiatan yang satu ini.
Pelatihan mebeler yang diikuti seluruh anggota ini ditargetkan untuk pembuatan mebel seperti meja, kursi, rak sepatu dan pernak-pernik rumah. Hmm..tapi sayangnya kebutuhan bahan kayu yang banyak tidak memungkinkan untuk pembuatan kesemua mebel tersebut.
          Walaupun pada akhirnya produk yang dihasilkan hanya dua macam saja, yakni rak sepatu dan meja lipat, kegiatan ini sangat berkesan dan bermanfaat tentunya bagi anggota, terutama yang belum menempuh matakuliah Workshop Kayu. Di samping mempelajari bagaimana membuat mebel yang baik dan benar, peserta pelatihan dikenalkan juga dengan alat-alat yang digunakan di Bengkel Kayu yang masih manual maupun mesin.

           Barang mebel yang sudah jadi untuk sementara tidak dipasarkan, tetapi untuk kegiatan serupa mendatang akan dipasarkan ke luar dengan memperbaiki mutu dan kualitas sesuai standard pasar.
Berikut liputan kegiatannya...





0 komentar:

Posting Komentar

Sample Text Footer